Home » » Membuat Paragraf Text Indent di Postingan

Membuat Paragraf Text Indent di Postingan

Written By Unknown on Senin, 07 Mei 2012 | 19.40

Pada sebuah buku pasti sobat menjumpai tulisa yang pada paragraf pertamanya menjorok ke dalam. Apakah kita bisa menerapkannaya pada blog kita ? Tentu saja bisa….., seperti pada artikel yang saya buat ini. Pada Blogger maupun wordpress tidak ada seperti ini atau kebanyakan orang menyebutkan namanya Text Indent.

Tak usah kawatir cara membuatnya tidak terlalu susah, kita hanya menambahkan sebuah code Html di postingan kita dan secara otomatis teks yang kita buat pada tulisan pertamanya akan menjorok kedalam seperti pada postingan yang saya buat ini. Yang perlu sobat lakukan hanya mengcopy script Html di bawah ini dan pastekan di postingan sobat. pastikan postingan dalam mode Html apabila salah maka teks tidak akan menjorok ke dalam.

<p class="MsoNormal" style="text-align: justify; text-indent: 0.5in;">Tulis teks sobat disini....</p>

text-align : peratan pada tulisan.
text-indent : dalamnya kalimat yang menjorok kedalam.
Anda tidak perlu mengcopy lagi Htmlnya setiap kali anda ingin membuat sebuah paragraf baru sobat tinggal Enter dan secara otomatis akan membentuk sebuah paragraf baru yang menjorok kedalam. Gampang sobat bisa mencobanya.....

Semoga Bermanfaat

0 komentar:

Spoiler : Lihat komentar yang masuk :

Posting Komentar

 
Support : Okieweb | Papuahackers | Designed by Zero Point
Copyright © 2011. Zero Point - All Rights Reserved | Proudly powered by Blogger